Thursday, May 26, 2011

Menampilkan Bilangan Genap atau Ganjil berbasis fungsi menggunakan C++

Seperti biasa saya akan membagikan tips-tips ringan seputar dunia pemrograman dalam hal ini menggunakan bahasa pemrograman c++ atau cpp.
Dalam kasus berikut ini akan saya berikan source code yang sederhana dan mudah dipahami.
Menampilkan bilangan ganjil atau genap dengan menggunakan fungsi sederhana dan sangat mudah dipahami untuk yang baru belajar c++. Cukup singkat dan tidak perlu panjang lebar, tetap dengan semboyan saya dengan kata "RaDiKal" Rasional-Cerdik-Dan Berakal. he he he.. Jangan heran jika menemukan sesuatu yang sesat disini. Cukup tidak usah bertele-tele lagi, gak usah ngetik kode yang panjang-panjang, . Kalau ada yang mudah ngapain cari yang susah.

Berikut source code Bilangan Ganjil Genap Ala RaDiKal

#include<conio.h>
#include<iostream.h>
void ganjil()
{
int hitung;
cout<<"PROGRAM VIEWER BILANGAN GANJIL VERSI WIDI"<<endl;
for (hitung=1; hitung<=40; hitung++)
{
if(hitung%2!=0)
cout<<hitung<<endl;
}
}
void genap()
{
int hitung;
cout<<"PROGRAM VIEWER BILANGAN GENAP VERSI WIDI"<<endl;
for (hitung=1; hitung<=40; hitung++)
{
if(hitung%2==0)
cout<<hitung<<endl;
}
}
void main()
{
char pilih;
cout<<"========================================================="<<endl;
cout<<"PROGRAM VIEWER BILANGAN GENAP GANJIL VERSI WIDI"<<endl;
cout<<"========================================================="<<endl;
cout<<"TEKAN A UNTUK GANJIL"<<endl;
cout<<"TEKAN B UNTUK GENAP"<<endl;
cout<<"========================================================="<<endl;
cout<<"MASUKKAN PILIHAN "<<endl;
cin>>pilih;
cout<<"========================================================="<<endl;
if ((pilih=='A')||(pilih=='a'))
ganjil();
else if ((pilih=='B')||(pilih=='b'))
genap();
getch();
}

Saya yakin anda bisa mencobanya dan semoga program ini bermanfaat...

Saturday, May 21, 2011

program untuk menampilkan bilangan genap dengan interval tertentu menggunakan cpp

Belajar cpp kadang juga sedikit membosankan. Yah sekedar iseng-iseng berbagi pengetahuan dengan teman-teman maka saya buatkan program untuk menampilkan bilangan genap dengan interval tertentu. Program ini erat hubungannya dengan struktur data yang menggunakan program cpp.

berikut source codenya:

#include<conio.h>
#include<iostream.h>
void main()
{
int bil,hitung;
cout<<"PROGRAM VIEWER BILANGAN GENAP ALA WIDI"<<endl;
for (hitung=1; hitung<=40; hitung++)
{
if(hitung%2==0)
cout<<hitung<<endl;
}
getch();
}

berikut juga saya lampirkan preview programnya:

semoga bermanfaat...

PROGRAM VIEWER BILANGAN GANJIL DENGAN CPP

Berikut ini akan saya bahas tetang cara membuat program untuk menampilkan bilangan ganjil dengan 1 variabel menggunakan cpp.

berikut ini saya buatkan source codenya:

#include<conio.h>
#include<iostream.h>
void main()
{
int bil,hitung;
cout<<"PROGRAM VIEWER BILANGAN GANJIL ALA WIDI"<<endl;
for (hitung=1; hitung<=40; hitung++)
{
if(hitung%2!=0)
cout<<hitung<<endl;
}
getch();
}

kemudian kompile program ini dengan Ctrl+F9

berikut preview program viewer bilangan ganjil:



Semoga bermanfaat bagi yang berkepentingan...

Friday, May 6, 2011

Tutorial bagaimana cara membuat jam digital dengan komponen timer delphi

Membuat jam digital dengan delphi sangat mudah dan simple. Anda tidak perlu pusing-pusing untuk memikirkan kode yang rumit dan menyulitkan. Cukup ikuti tutorial yang saya buat dengan cukup sesat ini.

Membuat program jam dengan delhi 7:
Beberapa Hal yang perlu anda Persiapankan:


1. Letakkan Komponen timer yang bergambar jam (posisi di menu komponen menu system) ke dalam form anda

2. Masukan Label atau sejenisnya ke dalam Form, kemudian pada property kosongkan caption

3. Doble klik pada komponen timer atau klik timer dan masuk ke tab event, bagian OnTimer lalu masukan kode sesat sebagai berikut:

procedure TForm1.Timer1Timer(Sender: TObject);
begin
label1.caption:=timetostr(time);
end;

fungsi dari script (label1.caption:=timetostr(time);) adalah untuk mengkonversikan nilai pada komponen Timer

yang bersal dari komputer anda ke dalam tipe data dalam bentuk string.

Setelah itu jalankan program dengan perintah run (F9), dan berikut previewnya:

Semoga bermanfaat dan sukses selalu.

Thursday, May 5, 2011

Menampilkan Data Dalam Array 1 Dimensi Dengan Menggunakan Cpp

Array (larik) adalah suatu struktur tipe data yang terdiri atas komponen – komponen yang mempunyai tipe data yang sama. Di dalam suatu array jumlah komponen adalah tetap. Di dalam suatu larik atau array setiap kompoenen ditunjukan oleh suatu index yang unik. Index dari setiap komponen array menunjukan urutan data (Sorting) atau identitas yang mewakili data yang ada didalamnya.
Logika sederhananya array itu bisa disamakan dengan dua orang dengan nama yang sama didalam suatu komunitas, untuk membedakan antara nama yang satu atau dengan nama yang lain maka diberikan initial tambahan untuk setiap nama.

Contoh Source Code menampilkan data dalam array:

#include<conio.h>
#include<iostream.h>
void main()
{
int data[100];
int jml;

cout<< "Jumlah Data : ";cin>>jml;
cout<<"\n\nEntry Serial Data\n\n";
for (int a=0; a<jml; a++)
{
cout<<"data ke "<<a<<" : ";cin>>data[a];
}
cout<<"\n\nHasil Entry Data : ";
for (a=0; a<jml; a++)
{
cout<<data[a]<< " ";
}
getch();

}

Semoga bisa bermanfaat. Terimakasih