Sunday, November 28, 2010

Algoritma Task 3

Contoh SOAL ke-3

Membuat program untuk menghitung besarnya saham oleh penanam modal pada PT. ALKALINE dengan ketentuan sebagai berikut:
  • terdapat input nomer traksaksi, hari, dan tanggal
  • input nama penanam modal, dan nominal sebanyak 10 kali, total nilai nominal modal bila diinput akan diproses lagi dengan ketentuan sebagai berikut:
a. jika [nilai total>3000000] maka bonus = [2.5% * nominal input]/10
b. jika [nilai total>5000000] maka bonus = [5% * nominal input]/10
c. jika [nilai total>10000000] maka bonus = [12% * nominal input]/10
  • setelah bonus diperoleh maka dipotong pajak 2.25% * total bonus
  • hasil akhir bonus sudah kena pajak
Selamat Mengerjakan, Jawaban menyusul belum saya posting..
by ramadhani 2010

No comments:

Post a Comment